Example floating
Example floating
BeritaDaerahLuwu

Koramil 1403-05/Bastem Laksanakan Pembibitan Pohon Vetiver

66
×

Koramil 1403-05/Bastem Laksanakan Pembibitan Pohon Vetiver

Sebarkan artikel ini

Luwu,Nusantarahebat.co.id –– pada hari Selasa tgl 16 Juli 2024 pukul 10.00 Wita. Anggota Koramil 1403-05/Bastem Dpp. Peltu Amaluddin ( Plh Danramil 1403-05/Bastem ) melaksanakan pembibitan Tanaman jenis pohon Vetiver di Pembibitan Desa Tabang, Kec. Latimojong, Kab Luwu.

Adapun Jenis pohon yang di bibitkan oleh Koramil 1403-05/Bastem berupa Pohon Vetiver yang diserahkan oleh Andi Haerul ( Departemen Lingkungan hidup PT. MDA ) sebanyak 1000 Pohon ( Seribu Pohon )

Pohon Vetiver yang di bibitkan Koramil 1403-05/Bastem rencana akan di bagikan ke Masyarakat sebagai bentuk upaya dalam penanganan terjadinya bencana alam tanah longsor di tiga Kecamatan Wilayah Binaan Koramil 1403-05/Bastem yaituKec. Latimojong,Kec. Bastem,Kec. Bastem Utara.





Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *