Example floating
Example floating
BeritaDaerahLuwu Utara

Ini Arti Lambang dan Warna Komunitas Wartawan Se-Luwu Utara Sulawesi Selatan

75
×

Ini Arti Lambang dan Warna Komunitas Wartawan Se-Luwu Utara Sulawesi Selatan

Sebarkan artikel ini

Luwu Utara,Nusantarahebat.co.id — Lambang Komunitas Wartawan Se-Luwu Utara Sulawesi Selatan (KAWASAN) memiliki arti dari segi bentuk lambang dan lambang dalam warna.

Hal itu dikatakan Putri Anggraeni, setelah terpilih sebagai ketua KAWASAN, Minggu (24/6/2024) di Warkop Daeng Aziz Masamba.

“Bentuk lambang Bintang melambangkan ketuhanan yang maha Esa, Pena Padi melambangkan profesi wartawan yang merendah dan berilmu, Garis Pena melambangkan karya tulis wartawan dan Lingkaran melambangkan persatuan dan soliditas,” ucap Putri.

Ia juga menjelaskan bahwa ada Empat warna dalam lambang dan memiliki masing-masing arti.

“Warna Merah melambangkan berani dalam bertindak baik, Warna Putih melambangkan netralitas dalam tugas jurnalistik, Warna Hitam melambangkan ulet dan tekun bekerja, dan Warna Emas : melambangkan Kesuksesan,” kuncinya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *